Cara Membuat Iga Panggan Paling Enak

Cara Membuat Iga Panggan Paling Enak

Foto Ilustrasi Copyright chow.com
KurusukCara Membuat Iga Panggan Paling Enak. Iga sapi merupakan bagian terenak dalam daging sapi, sehingga membuat aroma khusus dan lezat ketika mencium keharuman lezatnya iga panggang sehinggan membuat anda tidak bisa menola makanan ini ketika ada dalam hadapan anda, apalagi jika menggunakan daging iga sapi yang mempunyai kualitas bagus. anda hanya cukup mengikuti langkah - langkah berikut untuk membuat iga panggang paling enak seperti halnya yang telah di lansir oleh about.com berikut ini.

Cara mudah untuk membuat iga panggang paling enak

  1. Gunakan bumbu kering - Bumbu kering yakni garam, lada dan mungkin gula (sesuai keinginan anda) bisa anda langsung lumuri ke atas daging iga kemudian guling - guling hingga merata.
  2. Panggang di bagian dingin - Ketika anda akan membakar daging iga, sebaiknya anda memelih bagian panggangan yang tidak terlalu panas.
  3. Gunakan Almunium Foil - Gunakan Almunium foil untuk melapisi daging iga saat di panggang, agar daging iga tidak mudah gosong.
  4. Gunakan saus di bagian akhir - hal trakhir ini yang harus sering di perhatikan, saus sebaikanya anda tambakan ketika anda sudah selesai memanggan daging iga, buktinya tanpa menggunakan saus saat di panggan daging iga sapi ini tetap enak saat di panggang dan tidak akan mudah saat di panggand juga menghasilkan daging iga panggan yang matang hingga ke dalam bagian daging iga sapi, anda bisa melumuri saus setelah pemanggangngan selesai sesudah itu anda bisa memnggangnya sebentar untuk menyatukan saus dengan daging iga panggang paling enak dan lezat.
Cara ini cukup mudah dan praktis bukan? Itulah seputar informasi resep makanan tentang Cara Membuat Iga Panggan Paling Enak, semoga bermanfaat bagi para pembaca setia blog kurusuk ini, selamat mencoba dan Terimakasih.

Related Posts

Previous
Next Post »